Jumat, 21 Februari 2020

PENINGKATAN NILAI EKSPOR MELALUI GLOKALISASI PRODUK INDONESIA





Ekspor adalah salah satu faktor yang krusial dalam memajukan pembangunan perekonomian dalam negeri. Sertingkali, periode krisis dapat menyebabkan perhatian yang hanya berfokus pada jangka pendek dan dalam aspek negatif yang dapat mengarah pada kesimpulan yang tidak akurat. Tentu saja Indonesia menghadapi periode yang rumit dalam perdagangan internationalnya.